Bahan Dasar Furniture
Multipleks
Multipleks merupakan kayu lapis yang terdiri lebih dari tiga lapisan biasa disebut multiply (multipleks). Terkadang, kayu lapis yang terdiri dari lima lapisan disebut sebagai five-ply.
Kayu MDF
Kayu MDF adalah jenis papan serat kepadatan menengah adalah produk kayu rekayasa yang dibuat dengan memecah residu kayu keras atau kayu lunak menjadi serat kayu, seringkali dalam defibrator, menggabungkannya dengan lilin dan pengikat resin, dan membentuk panel dengan menerapkan suhu dan tekanan tinggi.
Block Board
Block Board adalah sebuah produk hasil olahan Industry Plywood. Block Board terdiri dari 5 lapis yaitu lapis Muka (Face) yang berasal dari lembaran Plywood setebal 0.5 ~ 2 mm, selanjutnya dilapis dengan 2 Veneer Shortcore yang melapisi bagian Inti (Core) yang terbuat dari kayu Hutan seperti kayu meranti atau kayu rakyat seperti Kayu Albasia yang sudah dipotong/dibelah menjadi corepeace yang telah menjadi lembaran core dengan ketebalan 10 ~ 13.2 mm dan dibuat menjadi block board dengan ketebalan berkirar 10 ~ 18 mm dan yang terakhir adalah lapisan belakang (Back) yang dibuat dari Plywood lembaran setebal 0.5 ~ 2.0 mm